
Himbau Wujudkan Pemilu Damai dan Kondusif,Kapolres Situbondo Silaturahmi ke Pengurus Parpol
SITUBONDO – Terciptanya pelaksanaan Pemilu 2024 mendatang, tidak hanya bergantung kesiapan aparat keamanan tetapi juga hasil kerjasama semua pihak. Hal itu dilakukan Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H., S.I.K., M.H., dengan mengunjungi sejumlah pengurus partai politik (Parpol). Salah satunya dengan bertemu Dewan Pengurus Cabang Partai Persatuan Pembangunan (DPC PPP) di Jalan PB Sudirman, Kelurahan…