
Polda Jatim Lakukan Penebalan Pengamanan Untuk Kedatangan Habib Umar Bin Hafidz di Jawa Timur
SURABAYA – Jawa Timur kedatangan tokoh Ulama kharismatik asal Tarim-Yaman, Habib Umar bin Hafidz bersama 20 Ulama asal Amerika Serikat,Canada dan Australia yang melakukan kunjungan di sejumlah wilayah. Kunjungan ini dalam rangka Multaqa Ulama (Pertemuan Ulama) yang menjadi salah satu agenda safari dakwah Muharam 1445 H di wilayah Jawa Timur diantaranya Kota Surabaya, Kabupaten Jombang…