Sambut May Day 1 Mei 2024 Kapolda Jatim Ajak Serikat Buruh Jaga Sitkamtibmas

SURABAYA – Jelang peringatan hari buruh atau May Day yang diperingati setiap tanggal 1 Mei, Kapolda Jatim Irjen Pol Imam Sugianto, menggelar Halal Bihalal bersama serikat pekerja buruh se Jawa Timur. Acara ini digelar dalam rangka menjalin tali silaturahmi dengan segenap elemen Masyarakat untuk bersinergi menjaga situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Sitkamtibmas). Selain Kapolda Jatim…

Read More

Polisi dan TNI Bersama Warga Gotong Royong Tangani Bencana Angin Kencang Landa 3 Desa di Tulungagung

TULUNGAGUNG – Bencana angin puting beliung yang terjadi siang hari, Kamis tanggal 25 April 2024 sekira pukul 13.00 WIB mengakibatkan atap rumah warga mengalami kerusakan di Tiga Desa, Kecamatan Campurdarat, Kabupaten Tulungagung. Kapolres Tulungagung AKBP Teuku Arsya Khadafi melalui KasihumasPolres Tulungagung, Iptu Mujiatno mengatakan, bahwa bencana angin puting beliung disertai hujan mengakibatkan kerusakan atap rumah…

Read More

Polisi Amankan Seorang Pemuda di Tuban Diduga Pelaku Begal Payudara

TUBAN – Aksi tidak senonoh yang dilakukan oleh AI (21) yang masih berstatus bujang akhirnya berhasil dihentikan oleh Polisi. Aksi tersangka yang sempat membuat resah Masyarakat khususnya kaum Hawa itu kali pertama dilakukan terhadap seorang Perempuan inisial H (32) pada 5 April 2024 yang lalu. Saat itu korban H sedang melintas di depan gang tempat…

Read More

Polres Bondowoso Kembali Berhasil Amankan 2 Pelaku Pengedar Pil Koplo

BONDOWOSO – Satresnarkoba Polres Bondowoso kembali berhasil meringkus 2 Pelaku yang diduga mengedarkan Pil Koplo di wilayah Hukum Polres Bondowoso. Kedua pelaku inisial AN dan MT, warga Desa Sumberpakem ini ditangkap Polisi di Gardu pinggir jalan Desa Sumberpakem Kecamatan Maesan Kabupaten Bondowoso, Kamis (25/4) sekitar jam 17.00 WIB. Hal itu seperti disampaikan oleh Kapolres Bondowoso…

Read More

Berhasil Tangkap Pelaku Curanmor, Polisi di Situbondo Diapresiasi Masyarakat

SITUBONDO – Mistaja (53) warga Sumbermalang mengucapkan terima kasih kepada pihak Kepolisian, atas respon cepat Polisi menerima laporan terkait motornya yang hilang. Korban Mistaja (53) menerangkan bahwa pada saat dirinya bekerja di sawah, sepeda motor Honda Scopy warna merah hitam Nopol N-2423-PC diparkir ditepi jalan dan dikunci stir. Setelah beberapa lama korban baru mengetahui sepeda…

Read More

Polda Jatim Periksa 29 Saksi terkait Dugaan Praktik KKN dalam Seleksi Perangkat Desa di Kediri

SURABAYA – Sebanyak 29 saksi diperiksa Subdit Tipidkor Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jatim, terkait dengan adanya dugaan praktik Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) pada seleksi perangkat Desa di Kabupaten Kediri, Jawa Timur. Kabidhumas Polda Jatim, Kombes Pol Dirmanto menjelaskan berawal dari adanya pengaduan masyarakat sebanyak 7 pengaduan yang masuk ke Polda Jatim. Enam…

Read More

Dimediasi Kapolresta Banyuwangi, Warga Pakel dan PT. Bumisari Akhirnya Bergandengan Tangan

BANYUWANGI – Setelah sekian lama, akhirnya warga Desa Pakel, Kecamatan Licin, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, sepakat bergandengan tangan dengan perusahaan Perkebunan PT Bumisari Maju Sukses (PT Bumisari). Pencapaian tersebut atas inisiasi Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol. Nanang Haryono, SH, SIK, M Si, dan dipastikan akan membawa dampak yang luar biasa untuk kemajuan serta kesejahteraan masyarakat setempat….

Read More

Polres Malang Amankan 4 Tersangka Perampokan di Kalipare, Dua DPO Dikejar

MALANG – Aparat Kepolisian Resor Malang, Polda Jatim, memberikan peringatan keras kepada dua terduga pelaku perampokan di Kecamatan Kalipare, Kabupaten Malang yang masih masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) untuk segera menyerahkan diri. Peringatan ini disampaikan oleh Wakapolres Malang, Komisaris Polisi Imam Mustolih, dalam konferensi pers yang dilaksanakan di Polres Malang, Kamis (25/4/2024). “Dua orang…

Read More

Dikunjungi Serdik Sespimti Polri Dikreg Ke-33 Ta. 2024 Kapolresta Malang Kota Paparkan Strategi Harkamtibmas

KOTA MALANG – Kapolresta Malang Kota, Kombespol Budi Hermanto S.I.K, MSi, didampingi Wakapolresta AKBP Apip Ginanjar dan para Pejabat Utama (PJU) menyambut kunjungan Praktik Kerja Dalam Negeri (PKDN) Tim Serdik Sespimti Polri Dikreg Ke-33 Ta. 2024 di Mapolresta Malang Kota. Rombongan Kunjungan yang diikuti sekitar 30 orang Serdik ini dipimpin oleh Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat…

Read More

Berbagi Coklat Polres Gresik Gelar Kampanye Simpatik Keselamatan di Jalan

GRESIK – Satlantas Polres Gresik menggelar kampanye simpatik kepada para pengendara di Jalan Tri Dharma KIG, Kecamatan Kebomas, Kabupaten Gresik pada Kamis (25-04-2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari program Mahameru Lantas dalam rangka kampanye keselamatan. Tampak personel gabungan Satlantas Polres Gresik membagikan souvenir dan cokelat kepada pengguna jalan dengan memberikan himbauan tentang keamanan,keselamatan,ketertiban dan kelancaran…

Read More