Kapolri Nyatakan Komitmen Kawal Asta Cita Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

JAKARTA – Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyatakan komitmen untuk terus mengawal Asta Cita demi menyejahterakan rakyat dan mewujudkan visi Indonesia Emas 2045. “Kami sebagai salah satu institusi di bawah Kepala Negara memiliki kewajiban untuk menjaga, mengawal,” ujar Listyo dalam acara malam apresiasi dan pisah sambut komisioner Kompolnas periode 2024–2028 di Jakarta, Jumat (8/11)…

Read More

Kapolri Apresiasi Dedikasi Kompolnas 2020-2024, Sambut Hangat Komisioner Kompolnas 2024-2028

JAKARTA – Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi komisioner Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) periode 2020–2024 yang memasuki masa purnatugas, karena sesuai tugas dan fungsinya telah menjadi salah satu komponen pengawas utama bagi Polri. Ia menilai, kegiatan-kegiatan pengawasan yang dilakukan oleh Kompolnas telah memberikan sumbangsih yang sangat luar biasa bagi Polri. Sumbangsih itu, kata dia,…

Read More

Dittipidsiber Bareskrim Polri Tegaskan “Berantas Judol” Selamatkan Masyarakat dari Perangkap Perjudian

JAKARTA – Siber Bareskrim Polri kembali mencatatkan keberhasilan besar dalam upaya pemberantasan judi online dengan menyita aset senilai 13,8 miliar rupiah yang terkait dengan situs perjudian slot8278. Menindaklanjuti proses perjudian online dengan website slot yang telah dilakukan pengungkapan beberapa waktu lalu dengan tersangka R.A., A.F., R.H., R.A.P., H.J., F.H., F.Q. (WNA), H.A.J., C.A.S., dan E.L…

Read More

Ketua Bhayangkari Daerah NTT Sambut Hangat Kedatangan Ketua Umum Bhayangkari Ny. Juliati Sigit Prabowo di Kupang

KUPANG – Ibu Ketua Umum Bhayangkari Ny. Juliati Sigit Prabowo, bersama rombongan, tiba di Bandara El Tari Kupang, pada hari Sabtu pagi (8/11). Kedatangan Ibu Juliati dan rombongan disambut dengan penuh kehangatan oleh Ibu Ketua Bhayangkari Daerah NTT, Ny. Kathy DTM Silitonga, beserta pengurus Bhayangkari Daerah NTT lainnya. Penyambutan tersebut berlangsung di ruang VIP Bandara…

Read More

Polres Gresik bersama Warga Tani Wujudkan Ketahanan Pangan Tanam Ribuan Bibit Cabai di Menganti

GRESIK – Semangat mendukung program ketahanan pangan Nasional yang digagas Presiden Prabowo Subianto, Polres Gresik bersama masyarakat, petani, dan pemerintah daerah menggelorakan Swasembada pangan. Kali ini, Polres Gresik bersama warga tani menanam sebanyak 144.000 bibit cabai di lahan Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Kecamatan Menganti, Kabupaten Gresik. Wakapolres Gresik, Kompol Danu Anandhita Kuncoro Putro, turut serta…

Read More

Gercep, Polisi dan TNI Bantu Tangani Dampak Angin Puting Beliung di Bondowoso

BONDOWOSO – Angin puting beliung melanda Desa Pakuwesi dan perbatasan Desa Kupang Kecamatan Curahdami Kabupaten Bondowoso, Jumat (08/11) sekitar pukul 14.00 WIB. Akibat hujan disertai angin kencang tersebut, puluhan rumah mengalami kerusakan di sebagian besar bagian atap bangunan. Selain itu beberapa pohon yang tumbang dan mengakibatkan tertutupnya akses jalan raya. Mendapat laporan tersebut, Polres Bondowoso…

Read More

Polres Sampang Berhasil Amankan 2 DPO Curanmor

SAMPANG – Satreskrim Polres Sampang Polda Jatim akhirnya berhasil menangkap Dua orang tersangka kasus pencurian motor (Curanmor) di Desa Bluuran Kecamatan Karang Penang pada tanggal 11 Mei 2024 dini hari. Kedua tersangka adalah MA (39) dan BI (42) yang sempat dinyatakan daftar pencarian orang (DPO) oleh Satreskrim Polres Sampang Polda Jatim. Hal itu seperti disampaikan…

Read More

Polresta Sidoarjo Beri Edukasi Anti Bullying di Sekolah Cegah Kekerasan Anak

SIDOARJO – Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polresta Sidoarjo memberikan sosialisasi anti bullying dan bijak penggunaan media sosial kepada 150 pelajar kelas VIII SMK Yapalis, Krian, Sidoarjo. Sejumlah edukasi yang disampaikan Kanit PPA Satreskrim Polresta Sidoarjo Iptu Utun Utami antara lain, bahaya pengaruh bullying, penyebaran informasi hoaks hingga bahaya konten pornografi. Iptu Utun…

Read More

Pekarangan Pangan Lestari Polres Pamekasan Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional

PAMEKASAN – Pengurus Bhayangkari Cabang Pamekasan disela-sela kegiatan rutinitas juga menyempatkan untuk memanfaatkan lahan kosong yang berada di sekitar pekarangan Asrama Polres Pamekasan. Pemanfaatan lahan yang dijadikan sebagai Pekarangan Pangan Lestari (P2L) Bhayangkari Cabang Polres Pamekasan dengan budidaya tanaman hortikultura. Tanaman hortikultura tersebut meliputi tanaman sayuran, tanaman buah-buahan, tanaman hias, dan lain-lain. Ketua Bhayangkari Cabang…

Read More

Jelang Pengamanan TPS di Pilkada 2024 Polres Blitar Kota Lakukan Rikkes Personel

KOTA BLITAR – Menjelang pelaksanaan pemungutan suara dalam Pilkada serentak 2024, Polres Blitar Kota menggelar pemeriksaan kesehatan (Rikkes) terhadap personel yang akan terlibat dalam pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi fisik dan kesehatan para personil Polres maupun Polsek jajaran agar mereka dapat melaksanakan tugas dengan optimal pada saat hari pencoblosan….

Read More