
KUNJUNGI UNIVERSITAS TRIBHUWANA TUNGGA DEWI, KAPOLRESTA MALANG KOTA GELORAKAN PENGUATAN IDEOLOGI PANCASILA DAN KARAKTER KEBANGSAAN
Kota Malang – Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto, bersama Forkopimda Kota Malang menghadiri undangan Upacara Penerimaan Mahasiswa Baru di Universitas Tribhuwana Tungga Dewi pada Kamis ( 15/9/2022 ) Dalam kunjungan nya, Kapolresta Malang Kota juga di dapuk sebagai narasumber penguatan ideologi Pancasila dan karakter kebangsaan dalam Kegiatan Pengenalan Kegiatan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru…