Sinergitas, Polisi Bersama TNI Lakukan Pengamanan Jumat Agung Sejumlah Gereja di Kota Malang

Kota Malang – Kamis Putih dan Jumat Agung merupakan rangkaian ibadah menyambut datangnya Hari Paskah bagi umat Kristiani. Ibadah yang secara serentak dilaksanakan di seluruh gereja ini dihadiri oleh ratusan Jemaat, tak terkecuali di Kota Malang. Sebagai wujud menghadirkan situasi Kamtibmas yang Kondusif, Polresta Malang Kota beserta Polsek jajaran melaksanakan pengamanan di setiap gereja yang…

Read More

Hj. Sinta Nuriyah Wahid Berikan Ceramah Kebangsaan Di Polresta Malang Kota

Kota Malang – Istri mendiang Presiden ke-4 Republik Indonesia KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Sinta Nuriyah Wahid selama 20 tahun secara rutin melaksanakan Safari Ramadan yang dilakukan di berbagai kota di Indonesia. Kali ini Polresta Malang Kota mendapatkan giliran mendapatkan ceramah kebangsaan yang secara langsung di sampaikan oleh Ibu Hj. Sinta Nuriyah Wahid, M….

Read More

Polresta Malang Kota Respon Cepat Pelaku Prank Pocong Yang Meresahkan

Kota Malang – Aksi sekumpulan remaja di Kota Malang beberapa hari lalu cukup menggegerkan masyarakat setempat. Mengenakan bahan kain berwarna putih, seorang remaja berpura-pura menjadi pocong untuk menakuti pengendara yang lewat. Prank Pocong yang dilakukan oleh sekumpulan remaja di sekitar TPU Samaan Jl. Gilimanuk, Klojen ini hampir memakan korban dan sempat viral di media sosial….

Read More

Polresta Malang Kota Gelar Jumat Curhat bersama Jama’ah Masjid At-Taqwa

Kota Malang – Memasuki Hari Raya Idul Fitri 1444 H program Jumat Curhat yang dicanangkan Polri tetap berjalan, namun dikemas dalam nuansa lebih Religi. Kali ini Polresta Malang Kota menggelar Jumat Curhat di Masjid At-Taqwa, Kel Kauman Kec Klojen saat menunaikan ibadah shalat Jumat (7/4/2023). Jamaah yang melaksanakan ibadah shalat Jumat di masjid tersebut sejumlah…

Read More

Puluhan Kilo Beras Didistribusikan Polsek Blimbing Polresta Malang Kota Untuk Masyarakat Rentan

Kota Malang – Selama bulan Ramadan 1444 Hijriyah Polresta Malang Kota melalui Polsek jajaran mendistribusikan bantuan sosial berupa 5 kg beras yang ditunjukkan untuk masyarakat rentan. Kegiatan yang merupakan salah satu wujud dari sinergitas TNI-Polri ini berlangsung secara berkala. Kali ini giliran masyarakat rentan dari Kelurahan Polehan Kecamatan Blimbing yang mendapatkan bantuan sosial tersebut dari…

Read More

Polresta Malang Kota Gelar Jumat Curhat bersama Jama’ah Masjid Darussalam

Kota Malang – Pada Minggu kedua Bulan Ramadan program Jumat Curhat yang dicanangkan Polri tetap berjalan, namun dikemas dalam nuansa lebih Religi. Kali ini Polresta Malang Kota menggelar Jumat Curhat di Masjid Darussalam Jl. Candi Telaga Wangi, Kel Mojolangu Kec Lowokwaru saat ibadah shalat Jumat (31/03/2023). Jamaah yang melaksanakan ibadah shalat Jumat di masjid tersebut…

Read More

Polresta Malang Kota Musnahkan Ribuan Botol Miras Hasil Ungkap Kasus Ops Pekat Semeru 2023

Kota Malang – Operasi Pekat Semeru 2023 yang telah berlangsung selama dua minggu membuahkan hasil dengan terungkapnya 513 kasus. Salah satu kasus yang berhasil diungkap yaitu penyalahgunaan narkoba dan peredaran minuman keras ilegal. Setelah menggelar konferensi pers hasil Operasi Pekat Semeru 2023, Polresta Malang Kota bersama Forkopimda Kota Malang dan instansi terkait melanjutkan kegiatan dengan…

Read More

Wujudkan Kota Malang Bersih Dari Narkoba, Polresta Malang Kota Musnahkan Puluhan Kilo Ganja

Kota Malang – Operasi Pekat Semeru 2023 yang telah berlangsung selama dua minggu membuahkan hasil dengan terungkapnya 513 kasus. Salah satu kasus yang berhasil diungkap yaitu penyalahgunaan narkoba dan peredaran minuman keras ilegal. Setelah menggelar konferensi pers hasil Operasi Pekat Semeru 2023, Polresta Malang Kota bersama Forkopimda Kota Malang dan instansi terkait melanjutkan kegiatan dengan…

Read More

Lebih Dari 500 Kasus Berhasil Diungkap Polresta Malang Kota Selama Operasi Pekat Semeru 2023

Kota Malang – Operasi Pekat Semeru 2023 yang dilaksanakan Polresta Malang Kota berlangsung selama 2 minggu di mulai tanggal 17 hingga 28 Maret 2023. Dalam Operasi Serentak Terpusat tersebut Polresta Malang Kota berhasil mengungkap lebih dari 500 kasus. Hal ini diungkapkan oleh Kapolresta Malang Kota dalam konferensi pers hasil Operasi Pekat Semeru 2023 yang dilaksanakan…

Read More

Polresta Malang Kota Salurkan Bantuan Bagi Korban Kebakaran

Kota Malang – Insiden kebakaran yang terjadi di Jl. Ikan Piranha cukup mengagetkan pemilik rumah dan warga sekitar. Kejadian tersebut langsung mendapatkan penanganan dari pemadam kebakaran, TNI, Polri dan warga sekitar. Lokasi kejadian yang berada di wilayah hukum Polsek Lowokwaru mengundang atensi khusus dari Kapolresta Malang Kota Kombes Pol. Budi Hermanto yang memerintahkan Kapolsek Lowokwaru…

Read More