Polres Probolinggo Kota Fasilitasi Salah Satu Tahanan Untuk Melaksanakan Pernikahan

KOTA PROBOLINGGO – Ayah, ga kepingin pacaran lagi sama Mama kah? Kalimat dari anak tertua tersebut rupanya menjadi pemicu rujuknya DN (31 tahun) warga Kec. Kademangan yang saat ini sedang ditahan di rutan Polres Probolinggo Kota. DN ditahan karena terlibat dalam penyalahgunaan narkotika jenis sabu-sabu. Kapolres Probolinggo Kota AKBP Wadi Sa’bani melalui Plt Kasihumas Iptu…

Read More

Sinergitas Polisi RW dan Pemkab Jember Sosialisasikan Bahaya Narkoba Hingga Tingkat Desa

JEMBER – Langkah tegas Satuan Reserse Narkoba Polres Jember Polda Jawa Timur dalam mengungkap pohon ganja yang ditanam di wilayah Kabupaten Jember memberikan dampak positif bagi warga masyarakat. Pasalnya kini sebagai respons di setiap RW yang di Kabupaten Jember mendapatkan sosialisasi narkoba langsung dari kelurahan atau desanya masing-masing yang didampingi oleh para Bhabinkamtibmas dan Polisi…

Read More

Warga Tani Situbondo Apresiasi Polisi yang Berhasil Menangkap Terduga Pencuri Mesin Pompa Air

SITUBONDO – Keresahan sejumlah warga petani di Banyuputih Kabupaten Situbondo terjawab setelah Satreskrim Polres Situbondo berhasil mengungkap kasus pencurian mesin Pompa Air milik mereka. Pelaku SR (45) warga Banyuputih ditangkap Tim Resmob Satreskrim Polres Situbondo pada hari Rabu tanggal 29 November 2023 sekitar pukul 23.00 WIB. Warga petani juga menyampaikan apresiasi dan ucapan terimaksih kepada…

Read More

Duta Lalu Lintas Polresta Malang Kota Raih Juara “Best Essay” Polda Jatim

KOTA MALANG – Pemilihan Duta Lalu Lintas Tahun 2023 yang digelar di gedung Mahameru Mapolda Jatim Rabu (29/11) yang lalu memunculkan Evans Yose, duta lalu lintas dari Polresta Malang Kota yang memenangkan penghargaan Best Essay se Polda Jatim dari 39 pasangan peserta. Duta Lalu lintas 2023 ini menjadi ujung tombak mewujudkan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan…

Read More

Cipta Kondisi Kamtibmas Menjelang Pemilu 2024 Polres Sampang Gelar Patroli Skala Besar

SAMPANG – Polres Sampang Polda Jatim dan seluruh Polsek jajarannya terus melakukan upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Sampang. Hal itu agar senantiasa wilayah hukum Polres Sampang Polda Jatim dalam keadaan aman, damai kondusif. Rabu (29/11) malam Polres Sampang Polda Jatim menggelar patroli gabungan TNI-Polri dalam rangka cipta kondisi situasi Kamtibmas…

Read More

Polresta Sidoarjo Gandeng Netizen Siap Tangkal Hoaks di Masa Kampanye Pemilu

SIDOARJO – Memasuki tahap kampanye Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, sejumlah upaya guna menjaga kondusifitas kamtibmas dilakukan pihak Kepolisian. Termasuk dengan menggandeng netizen. Seperti dilakukan Sihumas Polresta Sidoarjo melalui ngobrol bareng netizen dan penggiat media sosial di wilayah Kabupaten Sidoarjo kali ini. Dalam pertemuan itu Ps. Kasi Humas Polresta Sidoarjo Iptu Tri Novi Handono menyampaikan, memasuki…

Read More

Polres Bondowoso Siapkan Personel Penanggulangan Bencana Hidrometeorologi

BONDOWOSO – Hujan mulai mengguyur beberapa wilayah di Jawa Timur beberapa hari ini. Menghadapi musim penghujan itu jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah ( Forkopimda) di masing wilayah pun menyiapkan sarana prasarana penanggulangan bencana terutama pada wilayah yang rawan terjadi bencana. Kapolres Bondowoso AKBP Bimo Ariyanto, SH. S.I.K melalui Wakapolres Bondowoso Kompol Joes Indra Lana Wira,…

Read More

Wakapolri Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilu Damai Dengan Kegiatan Sosial

Yogyakarta – Wakapolri Komjen. Pol. Agus Andrianto menghadiri Bakti Sosial dan Kesehatan, Dalam Rangka Pemilu Damai 2023-2024 di ISI Yogyakarta, Rabu (29/11/23). Turut hadir pada acara tersebut Kapolda DIY Irjen. Pol. Suwondo Nainggolan, S.I.K., M.H, serta para pejabat utama Mabes Polri dan Polda DIY. Wakapolri pun mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada Polda DIY yang…

Read More

Polres Nganjuk Gelar Patroli Skala Besar Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024

NGANJUK – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Kabagops Kompol Yusis Budi Krismanto, S.H., mengingatkan kepada anggota yang akan melaksanakan Patroli Skala Besar untuk tetap menjaga etika dan berpegang teguh kepada netralitas. Hal ini disampaikan Kompol Yusis saat memberi arahan kepada petugas gabungan personel Polres Nganjuk dari berbagai satuan, TNI, Satpol PP, Panwascam…

Read More

Pastikan Kepuasan Pelayanan Publik, Kementerian PANRB dan Mabes Polri Kunjungi Polres Magetan

MAGETAN – Kepolisian Resort (Polres) Magetan menerima Kunjungan dari tim Mabes Polri bersama Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) khusunya pada Unit Pelayanan Publik Guna memastikan kepuasan pelayanan kepada masyarakat, kemarin Selasa (28/11). Kunjungan dari tim Mabes Polri dan Kementerian PANRB ini untuk melakukan Penilaian, Pemantauan dan Evaluasi Kinerja terkait Penyelenggaran Pelayanan…

Read More