Polisi Sukses Amankan Puncak Hari Santri dan Kunjungan Presiden di Surabaya

SURABAYA – Puncak peringatan Hari Santri 2023 dilaksanakan di Tugu Pahlawan, Surabaya, Minggu (22/10) berjalan dengan aman dan lancar. Pelaksanaan peringatan Hari Santri ini diikuti oleh jutaan massa santri dari seluruh wilayah Jawa Timur dan Indonesia. Pihak kepolisian telah melaksanakan pengamanan Hari Santri ini dengan menerapkan beberapa rekayasa arus lalu lintas. Rekayasa dilakukan untuk arus…

Read More

Polisi Berhasil Amankan Dua Terduga Pengedar Pil Trex di Situbondo

SITUBONDO – Satresnarkoba Polres Situbondo mengungkap peredaran obat keras berbahaya (Okerbaya) jenis Pil Trihexyphenidyl (Trex) di Wilayah Kabupaten Situbondo. Dalam pengungkapan jaringan ini, Tim Opsnal Satresnarkoba mengamankan 2 tersangka ditempat yang berbeda. Keduanya adalah HS (27) dan SY (20). Tersangka HS warga Desa Kilensari Kecamatan Panarukan diduga sebagai pengedar Pil Trex ditangkap disebuah rumah di…

Read More

Kaops NCS: Kapolri Perintahkan Gelorakan Deklarasi Pemilu Damai

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menyaksikan ratusan orang dari organisasi kemasyarakatan dan pemuda (OKP) serta berbagai elemen masyarakat lainnya menyatakan Deklarasi Pemilu Aman dan Damai di Lapangan Rampal, Kota Malang, Jawa Timur, Sabtu (21/10/2023). Jenderal Sigit mengapresiasi semangat komitmen pemilu damai dari para OKP dan tokoh masyarakat serta tokoh…

Read More

Kapolri dan Panglima TNI Beri Apresiasi Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial Alumni AKABRI 91 Terpusat di Malang

KOTA MALANG – Sebagai wujud pengabdian selama 32 tahun, para alumni AKABRI 91 berkumpul untuk memberikan beragam pelayanan kesehatan gratis kepada masyarakat dalam sebuah kegiatan Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial. Acara ini digelar di Lapangan Rampal, Kota Malang, Jawa Timur dengan melibatkan ratusan tenaga kesehatan pada Sabtu (21/10/2023). Peringatan pengabdian selama 32 tahun ini merupakan…

Read More

Masyarakat dan Ketua PWI Jatim Apresiasi Kegiatan Bakti Kesehatan dan Sosial Reuni Akabri 91 di Malang

MALANG – Kegiatan bakti kesehatan dan sosial oleh Alumni AKABRI 91 mendapat apresiasi dari banyak pihak. Selain warga masyarakat yang mengaku sangat terbantu dengan adanya kegiatan sosial yang digelar oleh TNI Polri khususnya alumni AKABRI 91 itu, Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) wilayah Jawa Timur, Lutfil Hakim juga acungkan jempol untuk TNI – POLRI. Lutfi…

Read More

Kapolri dan Panglima TNI Apresiasi Deklarasi Pemilu Damai

MALANG – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, bersama Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, membuka secara langsung kegiatan Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial oleh alumni Akabri 91 reuni 32 Tahun Mengabdi untuk Negeri di Lapangan Rampal, Malang, Jawa Timur,Sabtu (21/10). Di sela sela acara, Organisasi masyarakat maupun kelompok komunitas juga melaksanakan Deklarasi Pemilu Damai untuk…

Read More

Berkah Jum’at Curhat, Polres Pasuruan Berhasil Ungkap Kasus Mobil Warga Yang Hilang

PASURUAN – Pada hari Jum’at (20/10/2023), Polres Pasuruan melaksanakan kegiatan rutin untuk mendengarkan keluh kesah Masyarakat yakni “Jum’at Curhat”, yang dipimpin oleh Wakapolres Pasuruan Kompol Hari Aziz, S.H. bersama Forkopimda Kabupaten Pasuruan. Kegiatan bertempat di Balai Benih Ikan, Desa Sidepan, Kecamatan Winongan, Kabupaten Pasuruan. Dalam kegiatan tersebut, berbagai keluhan warga Desa dan Kepala Desa se-Kecamatan…

Read More

32 Tahun Mengabdi, AKABRI 91 Beri Layanan Kesehatan Gratis dan Ribuan Paket Sembako untuk Masyarakat Indonesia

KOTA MALANG – Beragam pelayanan kesehatan gratis disiapkan dalam rangka Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial yang diselenggarakan oleh alumni AKABRI 91, pada Sabtu 21 Oktober 2023 di Lapangan Rampal, Malang, Jawa Timur. Hal ini merupakan wujud pengabdian selama 32 tahun, Alumni AKABRI 91 mengabdi untuk negeri. Peringatan 32 tahun mengabdi alumni AKBRI 91 ini digelar…

Read More

Kompolnas RI Apresiasi Polresta Malang Kota Tanganani Kasus Bocah Disiksa Bapak Kandung dan Ibu Tiri Sekeluarga

Kota Malang – Rombongan Komisi Kepolisian Nasional RI (Kompolnas RI) bersama Kementrian Pemberdayaan Perlindungan Perempuan dan Anak (Kemen PPPA) melaksanakan kunjungan kerja ke Polresta Malang Kota diterima langsung oleh Wakapolresta Malang Kota. (Kamis, 19/10). Saat berbincang santai, mewakili Kapolresta Malang Kota Kombespol Budi Hermanto, Wakapolresta Malang Kota AKBP Apip Ginanjar didampingi Kasat Satreskrim menyampaikan terima…

Read More

Kompolnas Awasi Langsung Pengamanan Pendaftaran Peserta Pemilu 2024 Hari Pertama

Jakarta – Kompolnas RI turun langsung melakukan monitoring pengawasan pengamanan agenda penting nasional, yakni pendaftaran calon peserta Pilpres 2024 yang dilakukan oleh Polri. Monitoring tersebut langsung dilakukan di lapangan oleh Komisioner Kompolnas Pudji Hartanto Iskandar di Pos Pengamanan Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta Pusat, Kamis (19/10/23). Monitoring pengawasan pengamanan itu dilakukan sebagai wujud tugas dan…

Read More