Pastikan Keamanan Logistik Pemilu, Kapolres Situbondo Cek Gudang KPU

SITUBONDO – Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H., S.I.K., M.H. melakukan pengecekan Gudang logistik KPU di Kecamatan Panji, Kamis (28/12/2023). Dalam pengecekan tersebut, Kapolres didampingi Kabagops Kompol Agus Widodo, S.H., M.H., bersama para Kasat dan Kasi Propam. Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto mengatakan pengecekan dilakukan untuk memastikan tidak ada permasalahan atau gangguan yang…

Read More

Jelang Pemilu 2024, PC NU Ponorogo Dukung Penuh Upaya Polri Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif

PONOROGO – Ketua PC NU Ponorogo dan Pimpinan Ponpes menyatakan dukungan penuh kepada Polres Ponorogo dalam menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Sitkamtibmas) yang aman dan kondusif Dukungan itu dinyatakan oleh para tokoh Ulama saat Kapolres Ponorogo AKBP Anton Prasetyo S.H, S.I.K, M.Si menggelar silahturahmi pada tokoh tokoh agama. Seperti diketahui, Kapolres Ponorogo,AKBP Anton Prasetyo…

Read More

Atlet Karate Polres Kediri Raih Dua Medali di Kejuaraan Internasional Karate Championship 2023

SURABAYA – Dua Atlet Karate dari anggota Sat Samapta Polres Kediri,Polda Jatim meraih medali emas dan perak. Raihan itu didapat dari ajang bergengsi kejuaraan Internasional Karate Championship Unesa Rector Cup 2023. Kejuaraan tersebut diadakan mulai pada tanggal 24 – 24 Desember, 2023, di Gedung Unesa Lidah Wetan Surabaya. Kedua anggota Sat Samapta itu ialah Bripda…

Read More

Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Jalin Silaturahmi Bersama Ormas madura Bersatu Dukung Pemilu Damai 2024

Tanjung Perak – Untuk menjaga kamtibmas dan terciptanya pemilu damai 2024 mendatang, Kepolisian Polres Tanjung Perak, Polda Jawa Timur, mengandeng para tokoh agama dan tokoh masyarakat khususnya Ormas Madura Bersatu (MABES). Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP William Cornelis Tanasale, menjelaskan jika pihaknya menjalin silaturahmi dengan para tokoh agama dan tokoh masyarakat di wilayah hukum Polres…

Read More

Polrestabes Surabaya Terjunkan 852 Personel Gabungan Perayaan Natal Nasional 2023 Berjalan Aman

SURABAYA – Puncak perayaan Natal 2023 di pusatkan di Surabaya, yang bertempat di Gereja Bethany, Sukolilo Surabaya, Rabu (27/12). Persiapan pengamanan telah dimulai dengan sterilisasi oleh Jibom pada hari Minggu 24 Desember 2023 di Gereja Bethany. Sebanyak 852 Personel gabungan Polda Jatim dan Polrestabes Surabaya di kerahkan untuk pengamana perayaan natal tahun 2023 yang akan…

Read More

Polres Sampang Terima Penghargaan Dari TRC Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia

SAMPANG – Kapolres Sampang AKBP Siswantoro S.IK, MH selasa (26/12) pagi mendapatkan penghargaan dari Tim Reaksi Cepat (TRC) Perlindungan Perempuan Dan Anak Indonesia. Ketua Nasional Tim Reaksi Cepat Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia Jeny Claudya Lumowa memberikan plakat dan piagam penghargaan kepada Kapolres Sampang AKBP Siswantoro S.IK, MH saat apel jam pimpinan di lapangan apel…

Read More

Tim Wasops Polda Jatim Kunjungi Pospam Nataru PSC Kota Madiun Pastikan Pam Nataru Lancar

KOTA MADIUN – Tim Itwasda Polda Jatim melaksanakan pengawasan operasi (Wasops) Lilin Semeru 2023 di wilayah Kota Madiun, Selasa (26/12/2023). Kunjungan Tim Itwasda itu, diterima Kapolres Madiun Kota AKBP Agus Dwi Suryanto, SIK., MH. bersama Wakapolres, Pejabat Operasi yakni Kasatgas Operasi Lilin Semeru 2023. Kegiatan berlangsung di gedung Sunaryo Polres Madiun Kota. Adapun Tim Itwasda…

Read More

Pastikan Libur Nataru Kondusif, Polres Probolinggo Pertebal Pengamanan Wisata Bromo

PROBOLINGGO – Libur Natal 2023 dan tahun baru 2024 ( Nataru) masih berlangsung diperkirakan hingga tanggal 2 Januari 2024 nanti. Hal itu tampak ribuan masyarakat berbondong-bondong menuju tempat wisata,salah satu destinasi wisata yang menarik minat masyarakat yakni Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Alhasil volume kendaraan menuju destinasi wisata tersebut meningkat sehingga terjadi kepadatan arus lalu…

Read More

Kapolres Tulungagung Bersama Forkopimda Pantau Sejumlah Gereja, Pastikan Ibadah Malam Natal Kondusif

TULUNGAGUNG – Kapolres Tulungagung AKBP Teuku Arsya Khadafi, SH, SIK, M.Si bersama Forkopimda Kabupaten Tulungagung melakukan pemantauan di bebarapa gereja yang ada di Kabupaten Tulungagung pada kegiatan Ibadah Malam Natal Tahun 2023. Kegiatan itu untuk memastikan bahwa perayaan Natal di kabupaten setempat berjalan aman,lancar dan kondusif. Bersama PJ Bupati Tulungagung Dr. Ir. Heru Suseno, M.T,…

Read More

Anjing Pelacak K9 Polres Mojokerto Sterilisasi di Gereja Pastikan Rasa Aman Jemaat

MOJOKERTO – Dalam rangka menciptakan rasa aman dan nyaman ibadah Natal umat Kristiani, Polres Mojokerto menurunkan Anjing Pelacak dari Unit K9 untuk melakukan sterilisasi di sejumlah Gereja. Selain itu, Polres Mojokerto Polda Jatim juga melakukan patroli dan sterilisasi menggunakan Metal detector. Sedikitnya ada 27 Gereja dan 6 Rumah Ibadah di wilayah hukum Polres Mojokerto yang…

Read More